Ungkap Realita Sosial

Logo Banggainesia
Local Edition | | Todays News


Ini Makna sebutan dalam prosesi Jumat Agung di Lewolaga Larantuka

Diketahui sesudah kegiatan pemberkatan Kapela Menino Jesus oleh Uskup Larantuka, suku Bentu - Kelasa (D'clas) menyerahkan Kapela Menino Jesus kepada Keuskupan Larantuka untuk di kelola.

IndonesiaSurya
Rabu, 16 April 2025 | 16:46:47 WIB
Persiapan prosesi Jumat agung

Larantuka,Indonesiasurya.com - Ada berbagai istilah dan sebutan dalam prosesi Jumat Agung, perayaan umat Katolik Larantuka.

1. Lamentasi ; doa dan nyanyian dari ratapan Yeremia
2. Armida merupakan sebuah bangunan rumah berbentuk segitiga tempat orang berdoa dan merupakan tempat perhentian pada prosesi untuk pentakhtaan Salib,

Selain Armida sebagai tempat berdoa dan tempat nyanyian Ovos. Armida juga merupakan tempat doa bagi para Maior Domu.

Setiap armida mempunyai satu orang Perpetu dan 3 orang Maior Domu.

3. Tunu adalah pagar dari kayu untuk meletakkan lilin sebagai penerangan selama prosesi.

4. Perpetu adalah pemilik armida.

Diketahui sesudah kegiatan pemberkatan Kapela Menino Jesus oleh Uskup Larantuka, suku Bentu - Kelasa (D'clas) menyerahkan Kapela Menino Jesus kepada Keuskupan Larantuka untuk di kelola.

Prosesi Jumad Agung ini digelar pada setiap tahun. Umat yang mengikuti Prosesi Semana Santa pun tidak hanya dari wilayah Desa Lewolaga saja, namun saat ini umat dari berbagai daerah mulai datang untuk mengikuti kegiatan prosesi di Desa Lewolaga.


Bagikan

KOMENTAR (0)

Alamat Email anda tidak akan ditampilkan. Wajib diisi untuk kolom *

Berita Terkini

Bupati Lembata Resmikan Gedung SKO San Bernardino Sulaiman Hanza, ADPR RI Hadir

Gedung sekolah yang berdiri kokoh di atas cadas dan menjadi simbol perjuangan tujuh pendiri yayasan yang berangkat dari

| Sabtu, 03 Mei 2025
Dinas P2PA Fasilitasi Forum anak audiens dengan Bupati Lembata Petrus Kanisius Tuaq

Bupati Lembata, Petrus Kanisius Tuaq dalam tanggapannya memberikan apresiasi pada forum anak yang sudah menyampaikan asp

| Sabtu, 03 Mei 2025
Lembata Rayakan Hardiknas: Komitmen Wujudkan Pendidikan Berkualitas untuk Semua

Secara nasional, pendidikan menjadi sarana mobilitas sosial dan pengangkat harkat martabat bangsa.

| Jumat, 02 Mei 2025
Tubuhku, Hakku" Tema Kampanye anti kekerasan seksual oleh Mahasiswi MBKM, di SD Inpres 2 Loang Lembata

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan edukasi dan pemahaman kepada anak - anak SD Inpres 2 Loang tentang pentingnya me

| Jumat, 02 Mei 2025
Tekan Angka Kematian Ibu dan Bayi, Bupati Lembata Dorong Aksi Nyata Lewat Audit AMP-SR

Bupati mengajak seluruh elemen masyarakat untuk tidak menyerahkan persoalan ini sepenuhnya kepada tenaga kesehatan.

| Kamis, 01 Mei 2025
Talk Show 'Riwayatmu Kini': Buruh Pelabuhan Lembata Bicara, Bupati Mendengar

Talk show ini menjadi bukti nyata komitmen Pemerintah Kabupaten Lembata untuk mendengarkan dan merespon aspirasi para pe

| Rabu, 30 April 2025
Indeks Berita

Poling

Silakan memberi tanggapan anda ! Siapa calon bupati dan calon wakil bupati yang kalian anggap layak pimpin lembata 2024-2029?

TERKONEKSI BERSAMA KAMI
Copyright © 2025 Indonesia Surya
Allright Reserved
CONTACT US Lembata
Lembata, Nusa Tenggara Timur
Telp: +6281334640390
INDONESIA SURYA
Viewers Now: 4